Text
PERAN ZAKAT DALAM RANGKA MENGENTASKAN KEMISKINAN RAKYAT KECIL DI KECAMATAN BOJA
ABSTRAK
Artikel ilmiah ini membahas tentang Peran Zakat Dalam Rangka Mengentaskan
Kemiskinan Rakyat Kecil Di Kecamatan Boja. Metode pendekatan yang digunakan dalam
penulisan ini adalah yuridis empiris yang condong bersifat kualitatif (penelitian riset yang
menggunakan analisis bersifat pengujian dan pengembangan dengan melakukan wawancara).
Spesifikasi penelitian ini adalah deskriptif analitis, menentukan sampel menggunakan cara
purposive sampling. Metode pengumpulan data yaitu jenis data yang digunakan dalam
penelitian ini adalah data primer. Teknik pengambilan data adalah studi dokumen dan studi
lapangan. Metode analisa data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis
kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian, Penulis mendapatkan jawaban atas permasalahan
yang ada bahwa peran zakat di kecamatan boja dalam mengentaskan kemiskinan adalah
Peranan zakat tidak hanya terbatas kepada pengentasan kemiskinan, akan tetapi bertujuan
untuk mengatasi permasalahan - permasalahan masyarakat lainnya. Salah satu peranan zakat
adalah membantu dalam menyatukan hati para warganya untuk dapat loyal kepada Islam dan
juga membantu segala permasalahan yang ada di dalamnya. Faktor – faktor yang
menghambat pengelolaan zakat di kecamatan boja dalam mengentaskan kemiskinan adalah
minimnya sumber daya manusia yang berkualitas, pemahaman fikih amil yang belum
memadai, rendahnya kesadaran masyarakat, teknologi yang digunakan, sistem informasi
zakat. Maka Penulis memberikan saran kepada masyarakat supaya sebagai umat muslim
ketika memiliki harta yang berlebihan hendaknya menzakatkan harta tersebut untuk orang
yang membutuhkan. Dan mendistribusikan zakat supaya merata kepada rakyat miskin dalam
mengentaskan kemiskinan di Kecamatan Boja.
Kata Kunci : Zakat, Kemiskinan, Kecamatan Boja
ABSTRACT
This scientific article discusses the role of Zakat in the Context of Poverty Eradication
Small People In Sub Boja. The method used in this paper is empirical juridical leaning
qualitative in nature (research studies that are testing using analysis and development by
conducting interviews). Specifications of this research is descriptive analysis, determine the
sample using purposive sampling method. Methods of data collection that is the type of data
used in this study are primary data. Data collection techniques is the study of documents and
field studies. Data analysis method used in this research is qualitative analysis methods.
Based on the results of the study, the authors get answers to existing problems that the role of
zakat in the district boja in alleviating poverty is the role of zakat is not just limited to the
alleviation of poverty, but aims to address the problems - the problems of other people. One
role of zakat is to assist in uniting the hearts of the citizens to be loyal to Islam and also help
all the problems that exist in it. Factors - factors that hinder the management of zakat in the
district boja in alleviating poverty is the lack of qualified human resources, understanding of
jurisprudence amyl inadequate, lack of public awareness, technology used, information
systems zakat. Then the author gives advice to the public so as Muslims when it has excess
property should menzakatkan the asset for people in need. And so evenly distribute alms to
the poor to alleviate poverty in the District Boja.
Keywords: Zakah, Poverty, District Boja
17/FH.USM.SKP/017 | SKP A131130002 | Perpustakaan Fakultas Hukum (SKP 2017) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain