Buku ini akan menjawab semua keuslitan dalam proses wawancara kerja. Ditulis dengan bahasa yang mudah dipahami dan disertai contoh-contoh yang jelas serta gamblang, buku ini akan memberikan inspirasi yang amat berharga bagi siapa saja yang sedang mempersiapkan diri untuk menghadapi wawancara kerja.